Menikmati Indahnya Kota Mataram Melalui Tempat Wisata

Menikmati Indahnya Kota Mataram Melalui Tempat Wisata 


Lotto03-Pulau Lombok memang menjadi salah satu primadona sebagai destinasi liburan di Indonesia. Tak hanya wisatawan lokal, wisatawan mancanegara pun sangat terpikat akan keindahan alam, keragaman budaya, serta produk-produk lokal yang ditawarkan. Tak heran, di Pulau Lombok ini, kita seringkali menjumpai wisatawan dari berbagai negara yang datang bersama keluarga, pasangan, maupun solo traveler. 


Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Salahuddin Uno, terus mendorong pelaku ekonomi di Pulau Lombok khususnya di Kota Mataram agar mampu memanfaatkan peluang dan meningkatkan ekonomi daerah dengan inovasi, adaptasi, dan kolaborasi. “Saya selalu terkesan dengan keindahan alam yang ditawarkan Pulau Lombok di Nusa Tenggara Barat ini, apalagi keragaman budaya, serta produk-produk ekonomi kreatif yang berada di Kota Mataram. 

Saya semakin yakin dengan kerja sama maka ekonomi akan bangkit, lapangan kerja akan terbuka.” ujar Sandi. Keindahan Kota Mataram tak hanya bisa dinikmati di siang hari, tetapi juga ketika malam hari. Meskipun tak semegah dan segemerlap Ibu kota Jakarta, suasana Kota Mataram tak kalah menakjubkan. 

Inilah 4 tempat yang wajib Anda kunjungi untuk melihat keindahan Kota Mataram! 

1. Tugu Giri 

Menang Berjarak sekitar 22 km dari Bandara Internasional Lombok, Tugu Giri Menang dulunya merupakan tempat stop over para pengendara yang datang dari arah pelabuhan Lembar atau sebaliknya. 

Setelah terhubung dengan By Pass BIL, tempat ini juga menjadi persinggahan banyak orang yang baru datang dari arah Bandara. Tugu Giri Menang cukup ramai pada malam hari karena tersedia banyak angkringan yang menawarkan aneka kuliner mulai dari bakso, gorengan, nasi campur dan sebagainya yang berjajar di sepanjang jalan. Sangat cocok untuk penikmat kuliner lokal sambil menikmati kelap-kelip warna lampu Tugu Giri Menang. 

Baca juga : Lotto03.com Bandar Togel Online Terbesar dan Terpercaya

2. Tembolak Pelangi

Hanya 7 menit perjalanan berkendara dari Tugu Giri Menang, Anda bisa lanjut menuju Monumen Tembolak Pelangi yang tidak kalah gemerlap dengan desain roofing-nya yang unik berupa tembolak (penutup hidangan).


Kalau datang di saat yang tepat, Anda bisa mendapatkan foto dari Tembolak Pelangi dengan latar belakang lautan bintang-bintang yang luar biasa indah di malam hari.

Baca juga : Lotto03.com Situs slot gacor deposit Qris tanpa potongan

3. Monumen Mataram Metro

Tidak jauh dari Tembolak Pelangi, Anda akan disuguhi kemegahan bangunan Monumen Mataram Metro yang juga memiliki lampu warna-warni yang gemerlap di malam hari. 


Keberadaan Monumen Mataram Metro, merupakan sebuah ikon yang memperkenalkan Lombok sebagai daerah penghasil mutiara terbaik di Indonesia. Monumen Mataram Metro berlokasi di Kelurahan Jempong Baru, jalan lingkar bypass Jempong.


4. Islamic Center NTB

Tak hanya sebagai ikon, Islamic Center NTB juga melambangkan kemegahan Kota Mataram di malam hari. Konon, Islamic Center NTB merupakan ibu dari hampir 9 ribu masjid yang tersebar di Pulau Lombok. 

Keunikan arsitektur berkonsep Timur Tengah yang dipadankan dengan motif Batik Sasambo berwarna cerah dan pencahayaan lampu yang indah, menjadikan Islamic Center NTB sebagai salah satu spot fotografi favorit di Pulau Lombok. Gimana sudah siap liburan ke Lombok? Pastikan Anda sudah vaksin dosis lengkap dan usahakan tetap mematuhi protokol kesehatan, mulai dari menggunakan masker dengan benar, rajin mencuci tangan dengan sabun, dan menjaga jarak. Protokol kesehatan tetap perlu dilakukan agar aktivitas berwisata tetap aman dan nyaman.

Ikuti kami di Facebook dan Instagram untuk informasi RTP gacor dan pola gacor setiap harinya.

Manfaatkan liburan kamu untuk melepaskan semua beban agar pikiran dan tubuh menjadi sehat kembali.

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama